.:: WELCOME TO M SAEFULLOH BLOG ::.

Sabtu, 05 Januari 2013

Perkembangan Teknologi Informasi Terbaru: Koran Gambar Bergerak



Perkembangan teknologi informasi terbaru kali ini luar biasa. Sekelompok ilmuwan teknologi informasi di Industrial Technology Research Institute (ITRI) telah menemukan layar monitor setipis kertas. layar monitor ini juga bisa ditekuk dan digulung seperti layaknya kertas biasa tanpa rusak sedikitpun. Sehingga hasil teknologi komputer ini mampu disatukan dengan kertas koran untuk menampilkan gambar bergerak bak poster hidup di film Harry Potter. Layar monitor tipis ini dinamai FlexUPD

Acer Boyong Trio Model Berbasis Windows 8 Terbaru di Pameran CES 2013



Tak lama lagi pameran CES 2013 akan segera dilaksanakan. Seperti halnya perusahaan komputer lainnya, Acer pun turut meramaikan dengan menyiapkan beberapa laptop baru yang sudah menggunakan sistem operasi Windows 8, sejak akhir 2012 lalu. Kali ini laptop-laptop yang dipamerkan merupakan upgrade dari generasi sebelumnya, bukan tipe baru lagi.
Kami telah mendapatkan peluang untuk menyocokkan Windows 8 dalam jajaran produk kami sejak 2 bulan lalu, dan rasanya memang sangat menguntungkan. Merubah konsep dari laptop tradisional ke arah layar sentuh dengan ditambahkannya perubahan pada layar, kini membuat perbedaan antara laptop dan tablet semakin tipis.


Acer Aspire S7

Perkembangan Gerakan Motorik Pada Anak


 
Pada umumnya anak memiliki pola pertumbuhan dan perkembangan normal yang merupakan hasil interaksi banyak faktor yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan anak.
Perkembangan anak merupakan suatu proses tumbuh kembang yang seharusnya diperhatikan dengan istimewa oleh para orangtuanya masing-masing. Dengan demikian, anak akan tumbuh dan berkembang dengan memaksimalkan seluruh potensi yang dimilikinya.